Tips Cara Menggunakan Soundcloud

Cara Menggunakan Soundcloud – Apakah Anda salah satu pengguna soundcloud? Dan tidak bisa menggunakan souncloud tersebut? jika hal tersebut benar demikian, maka tidak perlu khawatir, karena sebenarnya cara menggunakan souncloud ini sangatlah mudah sekali. Untuk mengetahui cara tersebut silahkan simak berikut ini.

Tips Cara Menggunakan Soundcloud


Cara Menggunakan Soundcloud

1. Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah dengan meregisterasi diri sebagai pengguna souncloud. Maka Anda akan mendapatkan sebuah user dan password untuk bisa masuk ke soundcloud tersebut.

2. Setelah Anda registrasi dan mendapatkan user name dan password, silahkan digunakan untuk login, caranya adalah dengan masuk ke soundcloud tersebut, sama saat Anda melakukan registrasi.

3. Nah setelah masuk Anda sudah bisa menggunakan soundcloud sepuasnya, Anda dapat upload lagu, berbagi lagu, mendengar lagu dan masih banyak lagi.

Itulah cara mudah menggunakan soundcloud, sedangkan bagi Anda yang ingin menampilkan bar souncloud di voca post, maka silahkan lakukan langkah berikut ini.

1. Di dalam lagu yang telah Anda uploud tadi, klik pada bagian kiri atas, tepatnya pada bagian tab share.

2. Maka Anda akan masuk kedalamnya dan melihat textbox yang berlabelkan embed code.

3. Copy semua kode yang ada disana dan pastekan pada VP.


Demikian ulasan mengenai cara menggunakan soundcloud. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. Salam J

Tips Cara Menggunakan Soundcloud Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fandi Adhitya