Cara Membuat Kumpulan Gambar Menjadi PDF –
Banyak orang yang bingung mengenai cara
mengubah gambar dari JPEG ke PDF, sebenarnua untuk mengubah gambar menjadi PDF itu sangatlah mudah, nah pada
kesempatan kali in saya akan berbagi sedikit mengenai cara mengubah kumpulan gambar menjadi format PDF, silahkan simak ulasan Agan Fandi berikut ini.
Cara Membuat Kumpulan Gambar Menjadi PDF
Untuk membuatkumpulan gambar menjadi PDF yang harus Anda perlukan adalah menggunakan
sofware JPEGtoPDF. Sofware ini memungkinkan para pengguna Windows untuk bisa mengkonversi gambar JPEG ke PDF dengan
mudah.
Tidak hanya sampai disitu saja, dengan
menggunakan JPEGtoPDF, maka kita bisa kumpulan
beberapa gambar atau foto menjadi format PDF sekaligus, itu berarti kita
bisa membuat sebuah buku atau ebook yang berisi gambar album kita.
Untuk menggunakan JPEGtoPDF, juga sangat
mudah sekali, Anda hanya upload foto atau gambar yang ingin diubah, lantas
menekan tombol convert atau ubah, maka dalam hitungan detik saja, foto-foto
Anda sudah diubah kedalam format PDF, kecepatan konversi dari JPEG atau format
lain seperti PNG, BMP, GIF dll ke PDF sangatlah cepat sekali, berbeda dengan
aplikasi pengubah format gambar lainya.
Demikian ulasan mengenai cara mengubah/membuat kumpulan gambar menjadi PDF dengan mudah memakai JPEGtoPDF. Baca juga, cara membuat hp android jadi remote tv. Selamat mencoba dan semoga menambah wawasan Anda. salam J